infotangerang – menikah mungkin menjadi hal yang paling bahagia di dunia ini, namun bagaimana jadinya jika setelah menikah kamu diajak ke bali pakai motor.
kisah unik dan berbeda tersebut dilakukan pasangan asal pinang, kota tangerang, mereka bulan madu pakai motor keliling pulau jawa hingga bali.
dengan modal Rp 31 juta mereka bisa menikah melaksanakan akad nikah Rp 9 juta mengadakan acara bersama teman-teman nya Rp 15.5 juta dan untuk bulan madu 6 juta.
mereka yang menikah pada tanggal 1 februari 2020 itu memutuskan untuk melakukan honeymoon touring bersama dengan menggunakan kendaraan motor honda win.
Advertisement
Scroll to Continue With Content