Close Ads
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Jalin Sinergitas, Danramil 09 Mauk Safari Kunker di Dua Kecamatan

Kabupaten Tangerang  

Safari kunjungan kerja (Kunker) Danramil 09/Mauk didampingi Wakapolsek bersama Camat Kemiri. (dok.Pendim 0510/Trs)
Advertisement

KABUPATEN TANGERANG – Upaya dalam meningkatkan sinergitas di wilayah untuk menekan penyebaran virus Corona (Covid-19), Danramil 09/Mauk Kapten Arh Mulyono melakukan safari kunjungan kerja (Kunker) di dua Kecamatan wilayah teritorial Koramil 09/Mauk.

Dalam Kunjungan tersebut, Danramil 09/Mauk Kapten Arh Mulyono didampingi Wakapolsek Mauk Aiptu Edy Wahyudi berkunjung ke Camat Kemiri dan Camat Sukadiri.

Baca juga:  Kapolresta Tangerang Ingatkan Jamaah Haul Patuhi Prokes Covid-19

“Safari di tengah pandemi covid-19 ini, tidak lain untuk meningkatkan sinergitas dalam melakukan menertibkan Protokol Kesehatan (Prokes) di wilayah, agar pandemi cepat berakhir,” tuturnya, Kamis (19/11/2020).

Baca juga:  Ini Pesan Kapolri Saat Tinjau Vaksinasi di PT Elite Garment Tangerang

Tak hanya itu, kunker Danramil kali ini selain membicarakan disiplin kesehatan, dalam pertemuan tersebut juga membicarakan tentang keamanan dan ketertiban wilayah.

Advertisement

Advertisement

Scroll to Continue With Content

Iklan

Advertisement